Bulan November 2020 ini, Museum Pusaka Nias (MPN) genap 25 tahun. Memasuki Tahun perak. Pencapaian yang luar biasa ini bukanlah perjalanan mulus. MPN berproses melewati jalan terjal dan berlikut.
Ikuti talkshow TowiTowi dan Kabar Nias Selasa, 10 Nov 2020 pukul 15.00 sd 16.00. Anda yang ingin berpatisipasi silakan join bersama kami.
(Ucapan selamat ulang tahun hendaknya tidak dibuat lewat karangan bunga. Selain untuk mengurangi sampah di sekitar museum, kami menyarankan agar ucapan selamat dikirimkan dalam bentuk uang lewat nomor rekening Yayasan Museum Pusaka Nias.)
BNI CABANG GUNUNGSITOLI,
NO. REK: 0313719099
Atas Nama: YAYASAN PUSAKA NIAS